Keunggulan Madu Hutan Sumatera

Mengapa madu hutan liar lebih encer dari madu ternak ?

jangan terkecoh bahwa madu hutan itu lebih kental justru terbaik,karena sarang madu hutan berada  dialam bebas terkena hujan dan perubahan cuaca sangat mempengaruhi kadar airnya,namun tidak mempengaruhi khasiatnya(secara khasiat,madu lebah liar masih lebih bagus daripada madu ternak)

Kengunggulan madu lebah liar Hutan Sumatera

Memiliki khas warna agak kehitaman dengan rasa sedikit keasaman (sedikit kecut) hal ini menandakan kandungan zat antioksidannya sangat tinggi,lebih tinggi daripada madu ternak yang memiliki ras lebih manis seperti gula

Beberapa mitos tentang madu yang salah

Madu asli tidak di sukai semut? ini adalah anggapan yang keliru,kenapa semut tidak mau mendekati madu,hal ini dikarena kemasan madu asli masih ada kandungan gas dan mengeluarkankan bau menyengat,namun setelah dibuka dan gas hilang,maka semut jenis tertentu akan mendekat
Madu hutan asli/murni tidak akan beku bila dimasukan kulkas,ini adalah anggapan yang keliru.karena madu hutan asli bila dimasukan kulkas bisa membeku atau tidak tergantung besar kadar air pada suatu madu tersebut,semakin tinggi kadar air maka madu akan mudah membeku dan sebaliknya